Makanan yang bisa menurunkan Kolesterol Tinggi

Seperti yang kita ketahui bahwa kolesterol tinggi dapat menyebabkan munculnya penyakit berat seperti sakit jantung, stroke, asam urat, rusaknya pembuluh darah dan berbagai macam penyakit berat lainnya.

Oleh karena itu sangat penting untuk mengetahui makanan yang dapat menurunkan kolesterol tinggi. 2 kelompok makanan yang perlu Anda garis bawahi.

Beberapa makanan yang dapat membantu menurunkan kadar kolesterol di dalam darah tersebut adalah :

Makanan yang kaya akan serat, seperti buah-buahan, sayuran, biji-bijian utuh, dan kacang-kacangan.

Ikan yang kaya akan asam lemak omega-3, seperti salmon dan tuna. Selain itu, minum teh hijau juga dapat membantu menurunkan kolesterol, karena teh hijau mengandung senyawa yang dapat menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) dalam darah.

Nah, dua kelompok makanan di atas yakni makanan yang kaya akan serat dan omega 3, sangat berperan dalam menurunkan kolesterol dengan efektif.

Leave a comment

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *