cara tercepat belajar gitar

 Sesuai judul, saya akan lansung memberikan tips rahasia tercepat belajar gitar, bahkan pengalaman saya cara ini dapat membuat saya bisa bermain gitar kurang dari 1 jam, lansung bisa.

Berikut langkah-langkahnya.

Persiapan

  1. Yang dipersiapkan selain gitar adalah keyakinan, sekaku apapun tangan Anda, harus yakin, terlebih lagi bagi yang jari-jari tangannya pendek mesti yakin pula, karena penulis sendiri jarinya hanya pas untuk menggenggam gagang/stang gitar, nyaris tak ada sisa. Dan inilah sempat membuat saya putus asa dahulu, tapi taukah Anda, setelah putus asa itu saya buang, Piano, Keyboard, drum telah saya kuasai hingga saat ini, walau tidak semahir pemain kelas dunia, tetapi untuk mengihibur keramaian apalagi kekasih, itu hal yang begitu mudah saya lakukan, terlebih mengajari orang, tak sulit bagi saya.
  2. Hal penting kedua yang dipersiapkan untuk cepat belajar gitar adalah lagu sederhana tapi disukai atau lagu yang disukai tapi sederhana. Sederhana dalam hal ini adalah lagu yang memiliki chord sedikit maksimal 4 chord saja. Lebih dari itu, ternyata telah banyak membuat orang putus asa.
  3. Kalau saya dahulu belajar gitar dengan lagu mimpi yang sempurna miliknya Peterpan. Lagu itu sungguh sederhana dan disaat yang sama lagu itu paling saya sukai. Paling disukai tapi sederhana itulah kuncinya.
  4. Dan ternyata Berita baiknya, banyak yang berhasil juga belajar dengan lagu tersebut, bahkan hingga saat ini masih ada yang menggunakannya untuk belajar dan mengajari bermain gitar. Yang membuat peminatnya banyak adalah chord lagu itu sendiri, terutama chord yang pertama adalah kunci Em. Chord ini sangat mudah. maka saya menyarankan hapal lagu mimpi yang sempurna dari sekarang.

5. Jika Udah mengapal lagu mimpi yang sempurna, sekarang Ambil Gitar Anda, lalu ikuti tutorial Mimpi yang sempurna melalui video di sini. atau klik Di sini.

Anda telah mebaca artikel tentang cara tercepat belajar gitar, Anda boleh menyebarkan artikel ini kepada teman-teman Anda dengan menyertakan link yang ada.

http://twitter.com/replies

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *